Bangga Indonesia, Blitar – Bagi pencinta bola, Anda tentu tidak mau ketinggalan menyaksikan siaran langsung pertandingan bola klub kesayangan Anda. Namun terkadang, saat sedang bekerja atau sedang berada di luar Anda tidak bisa menyaksikannya karena tidak bisa mengakses TV. Namun jangan risau, kini bisa coba aplikasi live streaming bola gratis di ponsel, sehingga memungkinkan untuk bisa menonton bola kapan saja dan dimana saja.
Sepakbola sendiri bukan hanya cabang olahraga populer, etapi juga sebagai industri bersakala besar, khususnya di negara-negara Eropa. Kita bahkan sering menonton aksi liga-liga yang terbaik di Eropa, seperti liga Spanyol, Prancis, Inggris, dan Jerman. Sudah pasti, Anda tidak mau ketinggalan tayangan sepak bola dari liga-liga favorit.
Aplikasi Live Streaming Bola Gratis
Ada beberapa aplikasi live streaming bola gratis yang memungkinkan Anda tidak akan ketinggalan siaran bola favorit, berikut ini :
1. Habo TV
Aplikasi Habo TV, merupakan aplikasi siaran langsung bola yang recommended. Tujuan aplikasi ini tentu saja untuk mempermudah para penggunanya menyaksikan live streaming tayangan bola dari liga-liga yang ada di Eropa.
Anda bisa menikmati siaran bola di Habo TV tanpa bayar apapun. Inilah yang membuat Habo TV banyak dipilih karena gratis dan tentunya menyajikan siaran bola lengkap dari liga-liga bergengsi.
2. Live Football TV
Live Football TV juga bisa menjadi salah satu aplikasi siaran bola langsung via ponsel yang recommended. Anda bisa menyaksikan siaran langsung dari pertandingan sepak bola terkini, bahkan Anda tidak akan ketinggalan berita-berita bola yang sedang hangat.
Aplikasi ini menawarkan akses hingga ke berbagai channel TV resmi yang ada di seluruh dunia. Dengan Live Football TV, dijamin Anda tidak akan ketinggalan pertandingan bola karena bisa menontonnya secara fleksibel.
3. Gratisoe TV
Para penikmat bola juga bisa menjajal salah satu aplikasi streaming bola gratis dari Gratisoe TV. Anda dapat menikmati berbagai tayangan sepak bola dengan lengkap, baik dari liga Asia, Eropa, Amerika dan Indonesia.
Untuk kualitas grafisnya sudah berseolusi tinggi alias HD. Anda tinggal menginstallnya dan mengaksesnya di ponsel untuk menikmati berbagai tayangan sepak bola.
4. Migi TV
Anda juga bisa mencoba aplikasi lainnya untuk menikmati siaran bola secara gratis tanpa batas waktu, yakni Migi TV. Kebanyakan pencinta bola telah memakai aplikasi Migi TV. Oleh sebab itu, jangan ragu untuk menginstallnya dan menonton siaran bola dari aplikasi ini.
Ada berbagai siaran bola yang bisa Anda nikmati, terutama untuk liga Eropa. Selain live streaming sepakbola luar negeri, aplikasi ini juga memungkinkan Anda bisa menyaksikan berbagai saluran TV kesukaan.
5. Yacine TV
Ini adalah aplikasi siaran bola gratisan dari pengembang asal Timur Tengah. Oleh sebab itu, wajar jika Anda akan menyaksikan tayangan bola yang dikomentatori oleh orang Arab.
Anda bisa menonton siaran sepakbola dari berbagai liga Eropa menggunakan kualitas HD. Di aplikasi ini, Anda bisa melihat jadwal-jadwal siaran sepakbola terupdate.
6. Mola TV
Aplikasi terbaik untuk nonton siaran sepakbola selanjutnya adalah Mola TV. Di sini ada berbagai macam channel lengkap bagi para pencinta olahraga, seperti halnya channel-channel yang menyajikan siaran sepak bola favorit. Belum lagi, Anda bisa menikmati dokumenter olahraga. Sehingga sangat cocok bagi para pencinta olahraga, khususnya sepak bola.
Silahkan pilih salah satu aplikasi live streaming bola gratis di atas dan nikmati tayangan sepak bola dari tim favorit Anda tanpa harus terbatas tempat dan waktu! (Mel)